

- by admin
- 0 Comments
Lebaran Yatim dan Penyandang Disabilitas, Kemenag Tanah Bumbu Salurkan Santunan dan Dorong Pemberdayaan Umat
Batulicin (Kemenag Tanbu) – Dalam rangkaian kegiatan Peaceful Muharram: Lebaran Yatim dan Penyandang Disabilitas, Plh. Kepala Kantor Kementerian Agama (Ka.Kankemenag) Kabupaten Tanah Bumbu H. Khairun Noor, S.Ag, para Kepala Seksi serta jajaran Kantor Kemenag Tanah Bumbu tak terkecuali jajaran KUA dan madrasah serta pondok pesantren menyalurkan bantuan kepada anak yatim dan penyandang disabilitas, Jum’at (06/07/25).

- by admin
- 0 Comments
Tanam Kepedulian dan Cinta, Orang Tua dan Wali Siswa MTsN 3 Tanah Bumbu Serahkan Sumbangan Untuk Lebaran Yatim
Satui (MTsN 3 Tanbu) – Tanamkan kepdulian dan penuh cinta kasih kepada anak-anak yatim dan mereka yang kurang mampu para orang tua dan wali siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Tanah Bumbu menyerahkan sumbangan untuk kegiatan Lebaran Yatim 10 Muharram 1447 hijriah.

- by admin
- 0 Comments
MTsN 3 Tanah Bumbu Buka Dompet Sumbangan Untuk Lebaran Yatim
Satui (MTsN 3 Tanbu) – Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Tanah Bumbu membuka dompet sumbangan untuk kegiatan Lebaran Yatim dalam rangka memaknai Hari Asyura 10 Muharram 1447 Hijriah.

- by admin
- 0 Comments
Plh. Ka.Kankemenag: Pembinaan Majelis Taklim Bukan Sekedar Materi tetapi Legalitas dan Koordinasi Berkelanjutan
Kusan Hilir (Kemenag Tanbu) – Pelaksana Harian (Plh.) Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tanah Bumbu, H. Khairun Noor, S.Ag membuka kegiatan Pembinaan Majelis Taklim yang digelar di Aula Masjid Apung Ziyadatul Abrar, pada Rabu, (02/07/25)

- by admin
- 0 Comments
Kemenag Tanah Bumbu Adakan Rapat Persiapan Lebaran Yatim, Nikah Massal, dan Pengajian Teosufi Secara Virtual
Batulicin (Kemenag Tanbu) – Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tanah Bumbu melaksanakan Rapat Persiapan Lebaran Yatim Muharram 1447 H sekaligus agenda lainnya yaitu pelaksanaan Nikah massal dan keikutsertaan ASN Kemenag dalam Pengajian Teosufi oleh Menag.

- by admin
- 0 Comments
Plt. Kaur TU: Libur Semester Tetap Produktif, Persiapkan Tahun Pelajaran Baru
Satui (MTsN 3 Tanbu) – Meskipun dalam suasana libur semester yang cukup panjang untuk para pendidik akan tetapi sebagian dari Guru Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Tanah Bumbu tetap produktif dan bekerja untuk persiapan menghadapi Tahun Pelajaran Baru 2025 / 2026 yang akan dimulai pada pertengahan Juli 2025 mendatang.

- by admin
- 0 Comments
Perpustakaan MTsN 3 Tanah Bumbu Siap Sambut Tahun Ajaran Baru dengan Layanan Digital
Satui (MTsN 3 Tanbu) – Menjelang Tahun Pelajaran Baru 2025 / 2026 tim pengelola Perpustakaan Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Tanah Bumbu bekerja keras untuk mempersiapkan buku paket pembelajaran yang akan dipinjamkan kepada peserta didik Kelas 7, 8 dan 9 selama satu tahun ke depan.

- by admin
- 0 Comments
SPARK 2025, Penghulu KUA Kusan Hilir Siap Jadi Aktor Resolusi Konflik Wakili Kalsel
Jakarta (KUA Kusan Hilir) – Penghulu Ahli Pertama KUA Kusan Hilir, M. Zainuddin Samima, S.Ag, menjadi satu diantara dua peserta yang terpilih mewakili Kalimantan Selatan dalam kegiatan Sekolah Penyuluh dan Penghulu Aktor Resolusi Konflik (SPARK) 2025 yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Bimas Islam Kementerian Agama RI di Hotel Mercure Ancol, Jakarta, pada 22–26 Juni 2025.

- by admin
- 0 Comments
Kemenag Tanah Bumbu Gelar Pelatihan Konten Digital Inklusif dan Transformatif Bagi Penyuluh Agama Islam
Batulicin (Kemenag Tanbu) – Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tanah Bumbu melalui Seksi Bimbingan Masyarakat Islam (Bimas Islam) melaksanakan kegiatan bertajuk Penyuluh Aktif dalam Konten Digital Inklusif dan Transformatif bertempat di Aula Kantor Kemenag Tanah Bumbu, Selasa (10/06/25).

- by admin
- 0 Comments
30 CPNS Formasi 2024 Kemenag Tanah Bumbu Terima Pengarahan dan Pembekalan Tugas
Batulicin (Kemenag Tanbu) – Sebanyak 30 orang Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun Formasi 2024 menerima arahan dari Plh. Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tanah Bumbu H. Khairun Noor, Kepala Seksi Pendidikan Madrasah (Kasi Penmad) H. Mahmud dan Tim Kepegawaian di Aula Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tanah Bumbu, Selasa (10/06/25).