

- by admin
- 0 Comments
MI Darul Mutammam Kenalkan Teknologi 3D dan 4D sebagai Media Edukasi
Kusan Hilir (MI Darul Mutammam) – Madrasah Ibtidaiyah Darul Mutammam (MI Darul Mutammam) memberikan kesempatan bagi pelajar untuk dapat menyaksikan film 3 Dimensi dan 4 dimensi, Rabu (19/02/25).

- by admin
- 0 Comments
45 Peserta dari SD / MI Ikuti Lomba Ranking Satu Milad MTsN 3 Tanah Bumbu
Satui (MTsN 3 Tanbu) – Sebanyak 45 orang peserta didik tingkat Sekolah Dasar (SD) dan Madrasah Ibtidaiyah (MI) mengikuti Lomba Ranking Satu yang diselenggarakan oleh Panitia Milad Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Tanah Bumbu yang ke-28 Tahun 2025 yangberlangsung di Aula Madrasah Selasa siang, (18/02/25).

- by admin
- 0 Comments
Wali Siswa dan Siswa MI Darul Mutammam Terima Edukasi Kesehatan dari Tim Pengmas LPM UMY
Kusan Hilir (MI Darul Mutammam) – Madrasah Ibtidaiyah Darul Mutammam (MI Darul Mutammam) melaksanakan kegiatan edukasi dan diskusi bersama Tim Pengabdian Masyarakat (Pengmas) LPM Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) yang diikuti oleh siswa dan para orang tua/wali siswa sebanyak 62 orang beserta dewan guru, Selasa (18/02/25).

- by admin
- 0 Comments
Siswa MI Darul Muttamam Ikuti Skrining Faktor Resiko PTM dengan Pengukuran Kebugaran
Kusan Hilir (MI Darul Mutammam) – Siswa dan siswi kelas 5 Madrasah Ibtidaiyah Darul Mutammam (MI Darul Mutammam) mengikuti skrining resiko penyakit tidak menular (PTM) dengan melaukan senam kebugaran, Jum’at (14/02/25).

- by admin
- 0 Comments
Peserta Didik Kelas 4 MI Darul Mutammam Terima Skrining Imunisasi
Kusan Hilir (MI Darul Mutammam) – Madrasah Ibtidaiyah Darul Mutammam (MI Darul Mutammam) melaksanakan skrining imunisasi, Kamis (13/02/25).

- by admin
- 0 Comments
Pembina Upacara Sampaikan Pentingnya Kerapian Pakaian dan Kedisiplinan Waktu
Kusan Hilir (MI Darul Mutammam) – Pada hari Senin (10/02/25) upacara bendera di MI Darul Mutammam dilaksanakan dengan khidmat. Petugas upacara yaitu kelas 5 dan 6 dan bertugas menjadi pembina upacara yaitu Ernisyah S.Pd.

- by admin
- 0 Comments
Pelaksanaan Ekskul PBB, Kamad: Tumbuhkan Sikap Disiplin dan Tanggung Jawab Bagi Siswa
Kusan Hilir (MI Darul Mutammam) – MI Darul Mutammam mengadakan kegiatan ekstrakurikuler Peraturan Baris-Berbaris (PBB) yang diikuti oleh siswa kelas 4, 5 dan 6, Sabtu (8/2/25).

- by admin
- 0 Comments
Ciptakan Kebersihan di Lingkungan Madrasah, MI Darul Mutammam Laksanakan Kegiatan Jum’at Sehat
Kusan Hilir (MI Darul Mutammam) – MI Darul Mutammam kembali melaksanakan kegiatan Jum’at sehat. Jumat sehat kali ini diisi dengan kegiatan bersih-bersih lingkungan sekolah. Dilaksanakannya kegiatan ini didasari kondisi sekolah yang cukup kotor pasca hujan yang senantiasa turun. Segenap guru dan siswa bergotong royong untuk membersihkan setiap sudut sekolah.

- by admin
- 0 Comments
Siswa MI Darul Mutammam Praktikan Senam Irama
Kusan Hilir (MI Darul Mutammam) – Guru Olahraga MI Darul Mutammam Elly Selviani,S.Pd. mengajarkan siswa Senam Irama di ikuti oleh seluruh siswa kelas 4. Kegiatan ini dilaksanakan di lapangan MI Darul Mutammam, Kamis (16/01/25).

- by admin
- 0 Comments
Siswa MI Darul Mutammam Tadarus Al-Qur’an di Awal Pembelajaran
Kusan Hilir (MI Darul Mutammam) – Pada hari Rabu (15/01/25) terlihat pada awal pembelajaran siswa kelas 6 MI Darul Mutammam melakukan tadarus bersama.